Batik Saho
Menyematkan SHAHO sebagai BRAND Usahanya, tahun 2006 Pemerintah Kota Balikpapan memberi pengakuan kepada Batik SHAHO sebagai pembuat batik pertama di Balikpapan, dengan beragam karya Produk terbaiknya mulai kain batik tulis, batik cap, batik kombinasi, printing, seragam, sajadah, sprei, taplak meja, dan lain-lain yang semuanya bisa disesuaikan dengan pesanan pelanggan